Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2023

IDENTIFIKASI LAPISAN HORIZON TANAH

Gambar
       Tanah adalah tempat tumbuhnya tanaman. Di dalam tanah mempunyai struktur penyusun tersendiri didalamnya. Pada praktikum sebelumnya, sudah mempelajari beberapa mengenai tanah. Hal tersebut dapat dibuktikan oleh laporan laporan yang telah dibuat pada laman blogspot ini. Pada kali ini kita akan membahas mengenai horizon tanah.     Horizon tanah adalah    lapisan-lapisan tanah yang terbentuk karena hasil proses pembentukan tanah. Proses pembentukan horizon-horizon tanah tersebut akan menghasilkan tanah.  Jadi pada praktikum kali ini bertujuan untuk mengamati lapisan lapisan yang menyusun tanah. Ada banyak komponen penyusun tanah yang menjadi salah satu faktor terbentuknya lapisan tanah, yaitu udara, batuan, humus, mineral, air, mikroorganisme. Setiap lapisan tanah mempunyai fungsinya yang berbeda beda.  Horizon O yaitu Horizon berada di bagian paling atas lapisan tanah. Letak horizon o ini ada pada lapisan tanah yang mengandung bahan organik dan humus. Horison O umumnya dapat ditemu